Ini Dia Tahap-tahap Perkembangan Bayi 2 Bulan

Ini Dia Tahap-tahap Perkembangan Bayi 2 Bulan - Hallo sahabat Obat Herbal, Pada sharing pengobatan Herbal kali ini yang berjudul Ini Dia Tahap-tahap Perkembangan Bayi 2 Bulan, saya telah menyediakan Artikl lengkap dengan penjelasan dari awal lagi sampai akhir artikel. mudah-mudahan isi postingan yang saya tulis ini dapat anda pahami. okelah, ini dia !!!.

Artikel : Ini Dia Tahap-tahap Perkembangan Bayi 2 Bulan
Penjelasan : Ini Dia Tahap-tahap Perkembangan Bayi 2 Bulan

lihat juga


Ini Dia Tahap-tahap Perkembangan Bayi 2 Bulan

Bagi Ibu yang baru melahirkan, masa perkembangan bayi 2 bulan merupakan hal yang sangat penting dalam merawat si bayi. Perlu perlakuan khusus di usia tersebut, karena si bayi sudah bisa mulai mengenali suara atau bunyi-bunyian seperti suara mainan dan juga suara orang.

Selain itu pada masa ini, si bayi akan mengalami perkembangan pesat yang bisa jadi tidak diketahui oleh ibu dan ayahnya.

Perkembangan Bayi 2 Bulan

Jadi disini akan dibahas tentang perkembangan bayi 1 bulan hingga berjalan ke usia 2 bulan. Apa saja itu yuk simak ulasan berikut ini ya bun:

- Mengenali suara, disini suara ibu yang lebih familiar oleh si bayi, karena selalu berinteraksi. Umumnya sibayi akan berhenti menangis jika sudah digendong ibunya. Sering-seringlah berkomunikasi dengan bayi.

- Ketawa melihat mimik atau muka lucu, Anda bisa memancing dengan suara cilukba atau pasang muka lucu karena indera penglihatannya juga sudah mulai bagus. Biasanya bayi akan melihat gerakan mulut saat anda berbicara.

- Tanda lapar, si bayi akan merengek sendiri jika dia lapar dan butuh ASI.


- Kemampuan motoriknya meningkat, hal ini bisa dilihat bahwa dia sudah mulai bisa mengangkat sedikit kepalanya saat ditengkurapkan.

- Menghisap jari, juga merupakan tahap perkembangan untuk bayi 2 bulan. Bahkan bisa mengangkat kaki dan menghisap ibu jarinya sendiri.

- Pola tidurnya masih 15-16 jam dalam sehari yang dibafi dalam beberapa periode. Jadi si ibu harus siap siaga untuk memberi ASI setiap waktu diperlukan.

- Pada saat tidur sebaiknya si bayi dalam posisi telentang untuk mencegah SIDS atau sebuah risiko sindrom kematian bayi secara mendadak

Tentunya perkembangan setiap bayi bisa berbeda satu dengan yang lainnya. Ada yang cepat dan ada yang lambat, hal ini tergantung situasi saat memperlakukannya. Semoga bermanfaaat ya bun


Demikianlah Artikel Ini Dia Tahap-tahap Perkembangan Bayi 2 Bulan

Sekian Kunci gitar Ini Dia Tahap-tahap Perkembangan Bayi 2 Bulan, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan Chord gitar lagu kali ini.

Anda sedang membaca artikel Ini Dia Tahap-tahap Perkembangan Bayi 2 Bulan dan artikel ini url permalinknya adalah https://paitkacida1.blogspot.com/2016/04/ini-dia-tahap-tahap-perkembangan-bayi-2.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.

0 Response to "Ini Dia Tahap-tahap Perkembangan Bayi 2 Bulan"

Post a Comment